Rabu, 14 November 2018

  1. PENDAHULUAN

       Selamat datang di blog saya, pada hari ini saya habis mengkonfigurasi Radio Server. Ok untuk lebih lanjut silahkan lihat dibawah ini.
  2. LATAR BELAKANG
       Inggin membuat setasiun radio menggunakan debian server.
  3. MAKSUD DAN TUJUAN
       Agar saya dapat memahami cara pembuatan stasiun radio atau radio streaming dengan benar.
  4. ALAT DAN BAHAN
    1. Laptop 
    2. Debian Server
    3. Internet
  5. WAKTU YANG DI BUTUHKAN
       30 menit.
  6. PEMBAHASAN

    1. PENGERTIAN RADIO SERVER

            Radio internet yang juga dikenal sebagai web radio, net radio, streaming radio atau e-radio adalah layanan penyiaran audio yang ditransmisikan melalui internet. Penyiaran yang dilakukan melalui internet disebut sebagai webcasting karena tidak menular secara luas melalui sarana nirkabel.
             
     2. LANGKAH KERJA

         1. Langkah pertama install paket icecast2 dengan mengetikkan perintah :
             #apt-get install icecast2




         2. Selanjutnya akan muncul sebuah tampilan configure icecast2, pilih yes


         3. Selanjutnya isikan hostname icecast2, contoh gambar dibawah ini



    4. Selanjutnya masukkan password icecast2, contoh gambar dibawah


         5. Selanjutnya ulanggi password icecast2nya tadi



         6. Selanjutnya ulanggi lagi password icecast2nya tadi


         7. Selanjutnya edit atau konfigurasi icecast2 dengan mengetikkan perintah :
              #nano /etc/icecast2/icecast.xml


         8. Selanjutnya tekan tombol kombinasi CTRL+W untuk mencari, ketikkan hackme kemudian tekan enter.


         9. Maka tampilannya akan seperti ini


         10. Selanjutnya edit tulisan hackme menjadi password icecast2 anda tadi



               Untuk menyimpan konfigurasi tekan tombol kombinasi CTRL+X kemudian tekan huruf y untuk ya kemudian tekan enter.

         11. Selanjutnya edit atau konfigurasi /etc/default/icecast2 dengan mengetikkan
                #nano /etc/default/icecast2


         12. Selanjutnya di bagian paling bawah yang bertulisan ENABLE=false ubahlah menjadi ENABLE=true

                 Sebelum :


              Sesudah :


         13. Selanjutnya start icecast2 dengan mengetikkan :
                #service icecast2 start


         14. Selanjutnya restart icecast2 dengan mengetikkan :
                #service icecast2 restart


         15. Selanjutnya cek icecast2 menggunakan browser dengan mengetikkan ip:8000 contoh : 192.168.42.199:8000



         16. Selanjutnya install mixxx dengan mengetikkan :
                 #apt-get install mixxx libportaudio2



         17. Selanjutnya buka aplikasi mixxxnya dengan cara :

    Menu -> ketik (mixx),
     

       Akan tampil seperti dibawah ini,lalu silahkan atur agar dapat terconnect ke server kita.klik options -> preferences -> Live broadcasting.Setelah itu isikan bagian-bagian untuk pengaturan live broadcasting anda harus mengisi
    bagian : type, host, login,mount,port,password , 
    Type : type dari server radio broadcast yang digunakan contoh icecast1   ,icecast2 ,southcast
    Log in : tempat untuk mengisi username yaitu untuk icecast2 usernamenya source
    Host : ip server atau domainnya dari server radio streaming yang digunakan
    Mount : bagian yang akan di akses client untuk mendengarkan radio
    Port : yaitu diisi port dari sistem icecast2
    Password : password log in dari user source

    Anda juga harus memberi tanda centang pada bagian Enable live broadcasting.Jika berhasil terhubung dengan server kita maka akan tampil succes connect.

0 komentar:

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.

Cara Konfigurasi Simple Queue dan Shared Up To

LAPORAN TUGAS MANAJEMENT BANDHWIDTH ADMINISTRASI INSFRASTRUKTUR JARINGAN  Judul Kegiatan : Melakukan Konfigurasi  Manajemen Bandwidt...

statistics

Cari Blog Ini

Comments

My Instagram

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Pages

Responsive Ads Here

HARGAI PENULIS DENGAN MENCANTUMKAN REFERENSI JIKA MENCOPY !!!

Popular Posts